Lirik Lagu dan kord gitar Armada - Hilang (Salah Memilih)
Am Dm
Bumi ini terhenti
G C
Tak putari matahari
F Dm
Bulan pun tak menerangi
G E
Sisi gelap hati ini
Am Dm
Bintang pun tak menghiasi
G C
Gelapnya langit malam ini
F Dm
Dan aku diam bersedih
G E Am
Melepaskan engkau pergi
[chorus]
Dm G
Senyum indahmu menanti
C F
Tinggalkan luka di hati
Dm G
Aku tlah salah memilih
E Am
Hanya kau yang mencintai
Am Dm
Bintang pun tak menghiasi
G C
Gelapnya langit malam ini
F Dm
Dan aku diam bersedih
G E Am
Melepaskan engkau pergi
Dm G
Hooouwoooo
C F
Hooo..wooo..ooo....
Dm G E Am
Hooo..ooo...woouwoooo...
[chorus]
Dm G
Senyum indahmu menanti
C F
Tinggalkan luka di hati
Dm G
Aku tlah salah memilih
E Am
Hanya kau yang mencintai
Dm G
Senyum indahmu menanti
C F
Tinggalkan luka di hati
Dm G
Aku tlah salah memilih
E Am
Hanya kau yang mencintai
Hooouwoo.. ooou..ooo..woooo....
Lirik Lagu dan kord gitar Armada - Hilang (Salah Memilih)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar